Pelatih Vietnam Anggap Indonesia Paling Menyebalkan di SEA Games 2019
Pelatih Vietnam, Park Hang-seo, mengungkapkan bahwa Timnas Indonesia U23 adalah tim yang paling menyebalkan di ajang SEA Games 2019. Hal itu ia ungkapkan menjelang laga kedua tim di babak final tepatnya di Stadion Rizal Memorial, Selasa (10/12) esok.
Park Hang-seo Anggap Timnas Indonesia U23 Tim Paling Menyebalkan
Park Hang-seo sendiri menilai bahwa Garuda Muda memiliki kedalaman skuat yang sangat bagus dengan kualitas pemain inti dan juga cadangan yang merata. “Mereka (Indonesia) adalah tim paling menyebalkan di SEA Games ke-30. Pemain (utama) dan juga pemain penggantinya memiliki kualitas yang sama. Mereka cukup layak berada di final,” ungkap Hang-seo dilansir dari CNN Indonesia.
Pertemuan Indonesia dengan Vietnam di babak final nanti adalah yang kedua kalinya bagi Indonesia dan Vietnam sendiri di pesta olahraga ASEAN yang ke-30 ini. Sebelumnya, seperti yang diketahui bersama bahwa kedua tim bersua di pertandingan ketiga di babak Grup B tanggal 1 Desember 2019 lalu. Dan dalam laga yang dihelat itu, Indonesia harus mau tunduk di bawah Vietnam dengan skor 1-2.
Sebetulnya Indonesia sempat unggul melalui tendangan dari Sani Rizki Fauzi pada menit ke-23. Namun Vietnam sayangnya bisa membalas lewat 2 gol dari Nguyen Thanh Chung (64) dan juga Nguyen Hoang Duc pada menit ke-90+1.
Tak Cuma itu saja, Timnas Indonesia U23 pun sempat membuat timnas Vietnam terancam gagal lolos dari grup B. Di pertandingan terakhir Golden Star menjalani pertandingan yang diyakini sebagai pertandingan hidup dan mati melawan Thailand. Sementara itu, Indonesia hanya menghadapi Laos.
Kondisi yang terjadi ini karena Timnas Indonesia U23 berhasil meraih kemenangannya di atas Brunei Darussalam dengan skor telak 8-0. Dengan hasil tersebut, maka Timnas Indonesia U23 tetap berada di posisi runner up Grup B di atas Thailand.
Di laga pamungkas Indonesia kontra Laos itu, tim yang kualitasnya di bawah Timnas Indonesia U23 itu berhasil dikalahkan. Kemudian peluang Indonesia melaju ke semifinal lebih terbuka lagi. Sementara, malang nasibnya untuk Thailand yang secara mengejutkan dikalahkan oleh Vietnam. Vietnam yang melawan tim sekuat Thailand yang mempunyai ambisi yang sangat besar meraih kemenangan dalam laga itu mampu bertahan dan mengalahkan Thailand.
“Kami jelas memahami sepak bola Indonesia. Kami sudah pernah mengalahkan Indonesia di slot demo kualifikasi Piala Dunia 2022 serta di kualifikasi Piala AFC U23. Dalam perebutan gelar nanti, saya berharap bahwa Vietnam akan menang lagi melawan Indonesia untuk meraih medali emas SEA Games,” ungkap pelatih yang berasal dari Korea Selatan itu.
Demi Lawan Indonesia, Vietnam Simpan Tenaganya Lawan Kamboja
Untuk menghadapi Timnas Indonesia U23, bahkan Vietnam menyimpan tenaganya untuk melawan Kamboja di babak semifinal. Di babak tresebut, Kmaboja menang dengan skor 4-0 atas Vietnam. Dalam pertandingannya melawan Kamboja, pasalnya Golden Star tak memainkan pemain-pemain pilarnya seperti misalnya be Ho Tan Tai dan juga dua gelandang bintangnya, Trie Viet Hung dan Nguyen Quang Hai.
Di fase grup, pemain belakang Ho Tan Tai sering dimainkan oleh Hang-seo di sejumlah pertandingan penting mulai dari Pulsa777 laga pertama sampai dengan di partai penentuan melawan Thailand. Namun di babak semifinal, ketika mereka bertemu dengan Kamboja, Hang-seo memilih menyimpan Tan Tai dan akhirnya menggantinya dengan Nguyen Duc Chien. Namun ia mengaku akan mengevaluasi permainan dan susunan pemain jelang pertandingan di final SEA Games 2019 melawan Indonesia.
Leave a Reply